Rekomendasi Kuliner Babi Paling Enak di Jakarta, Dijamin Ketagihan
Terletak di Lippo Kuningan, kamu bisa memuaskan hasrat makan babi di Pokenbir. Baunya yang harum akan membuatmu tergoda menyantap dagingnya yang empuk dan renyah. Setiap gigitannya akan membuatmu ketagihan.
Menu di Pokenbir beragam, mulai masakan khas Indonesia hingga Western. Setiap porsi makanannya dijamin akan membuatmu kenyang. Harga per porsinya mulai Rp30-70 ribuan.
Sumber : https://www.idntimes.com/food/dining-guide/reza-iqbal/7-rekomendasi-kuliner-babi-paling-enak-di-jakarta-dijamin-ketagihan/7
+ There are no comments
Add yours